Cewek Wajib Tahu! Ini Dia 7 Manfaat Tersembunyi Dari Garam yang Tak Pernah Disangka Sebelumnya! no 1 dan 3 tak pernah kamu sangka sebelumnya....



terlalu-banyak-memakai-garam-dapur-ini-akibatnya-alodokter

Tentunya kamu tak asing lagi dengan garam laut, kan?

Iya, dong, karena hampir setiap hari kita selalu bersinggungan langsung dengannya lewat makanan kita.

Penyedap rasa ini sangat berperan penting dalam semua masakan yang dibuat.

Selain untuk penyedap masakan, garam ternyata juga sangat berarti bagi kulitmu.

Garam yang diperoleh dari penguapan air laut adalah ampuh untuk bahan kecantikan.

Garam ini sarat akan mineral, misalnya natrium, magnesium, kalsium, natrium, dan kalium.

Biar kulitmu makin sempurna, begini cara mengaplikasikan garam ke tubuhmu, dilansir dari Femina.in:

1. Pembersih pori-pori

Garam membantu membersihkan pori-pori di kulitmu, sambil menyeimbangkan produksi minyak dan mempertahankan kelembaban dari dalam.

Sifatnya yang anti bakteri mencegah pertumbuhan bakteri yang sering menimbulkan jerawat.

2. Pengelupasan wajah

Garam akan mengelupas kulitmu secara alami, sementara mineral yang ada menyehatkan kulit.

Jadikanlah scrub untuk menghilangkan kotoran dan debu sambil dipijat-pijat.

Hal ini bisa mengembalikan kesegaran kulit jadi tampak muda dan kenyal.

3. Toner wajah

Larutkan garam dengan air dan taruh ke dalam botol semprot.

Bisa praktis kamu bawa kemana-mana.

4. Sebagai masker

Garam bisa membantu menghidrasi lapisan dalam kulit wajahmu dengan membuatnya menjadi masker.

5. Sebagai lulur

Selain untuk kulit wajah, sangat baik juga untuk kulit tubuhmu.

Oleskan garam yang agak basah ke tubuhmu, jadikan lulur untuk mengangkat sel kulit mati.

6. Mendetox kulit

Penyerapan yang baik akan dilakukan garam sebagai racun alami.

Basahi wajahmu dan terapkan garam, tunggu hingga kering agar garam menyerap racun dari kulitmu.

7. Meredakan sakit otot

Berendam di bath yang berisi air garam dapat membantu meringankan otot yang tegang.

Siapkan air yang hangat untuk melarutkan garam dan rendamlah tubuhmu selama 30 menit.

Ternyata cukup menarik manfaat tersembunyi dari garam.

Nggak ada salahnya dong dicoba!

Sumber: tribunnews.com